Pembangunan Sistem Informasi Pelayanan Kesehatan Unit Pelaksana Teknis Puskesmas Kedungbendo Kecamatan Arjosari
暂无分享,去创建一个
Abstract - Kedungbendo Health Center is a community health center that specializes in public health services that serve a public patient, the patient, the patient's health insurance and insurance for the poor participants. Kedungbendo patient care at the health center is still using books as an archive, so the searches are still experiencing difficulties in patient data and still frequent occurrence penduplikatan old patient data on patients who do not carry cards. With the patient care information system is expected to improve services to patients in order to obtain more accurate information. This study aims to produce a Health Care Information System in UPT Puskesmas Kedungbendo that can be used for data processing to facilitate the user or agencies in optimizing service to the community. In addition to describing this research study were used as the theoretical basis for the preparation, will also discuss the interviews, analysis, system design, and system implementation. So the results are expected to help the health center to serve process Kedungbendo health services to patients quickly and accurately. Abstraksi - Puskesmas Kedungbendo merupakan pusat kesehatan masyarakat yang bergerak dalam bidang jasa pelayanan kesehatan masyarakat yang melayani pasien umum, pasien peserta askes dan pasien peserta askeskin. Pelayanan pasien di Puskesmas Kedungbendo saat ini masih menggunakan pembukuan sebagai arsip, sehingga masih mengalami kesulitan dalam pencarian data pasien dan masih sering terjadinya penduplikatan data pasien terhadap pasien lama yang tidak membawa kartu. Dengan adanya sistem informasi pelayanan pasien ini diharapkan dapat meningkatkan pelayanan kepada pasien guna mendapatkan informasi yang lebih akurat. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan sebuah Sistem Informasi Pelayanan Kesehatan di UPT Puskesmas Kedungbendo yang dapat digunakan untuk pengolahan data agar memudahkan pengguna atau instansi dalam mengoptimalkan pelayanan terhadap masyarakat. Dalam penelitian ini selain memaparkan kajian teori yang digunakan sebagai dasar penyusunan, juga akan membahas mengenai wawancara , analisis, perancangan sistem, dan implementasi sistem. Sehingga hasil yang diharapkan dapat membantu pihak Puskesmas Kedungbendo untuk melayani proses pelayanan kesehatan kepada pasien dengan cepat dan akurat. Kata Kunci : Sistem Informasi, pelayanan kesehatan