SISTEM INFORMASI ANSENSI DAN PENGGAJIAN (HONORARIUM)DOSEN LB BERBASIS SMS GATE WAY DAN WEBDI UPN “VETERAN” JATIM

Sistem informasi ini merupakan kebutuhan yang utama terhadap sebua h institusi pendidikan terkait dengan absensi dan penggajian Dosen, dimana pada system info rmasi ini untuk memudahkan baik dari pihak keuangan dan bendahara untuk memerikan sebuah informasi kepada se mua Dosen LB yang ada di masing- masing fakultas dan jurusan. Dengan proses sms gateway ini kemudahan mendapatkan informasi penggajian akan diterima dengan cepat oleh Dosen LB tersebut, dan memudah kan petugas keuangan dan bendahara juga untuk memberikan informasi kepada Pegawai Dikjar (Pendidikan dan Pengajaran). Tujuan dari penelitian ini memberika alternatif kepada user daripegawai keuangan dan dosen LB, ada beberapa kendala ter hadap sms gateway inidimana setiap pengiriman sms ke no handphone dari masing-ma sing LB ini kisaran 1-2 menit setiap sekali sms, dan dari beberapa saran yang masuk kepada peneli ti adalah integrasi system informasi penggajian dan sms gateway ini ke system informasi akademik dan kepegawaian yang telah d imiliki oleh UPN Veteran Jawa Timur. Kata kunci : sms gateway, keuangan, absensi