Komoditas Unggulan Hasil Pertanian Di Daerah Lampung Tengah Berbasis Client Server Dengan Platform Android
暂无分享,去创建一个
Hasil pertanian di Kabupaten Lapung Tengah sangat melimpah, Banyak masyarakat sudah bisa menggunakan teknologi moderen namun kurangnya media pemasaran yang biasa digunakan sebagai tempat untuk mempromosikan hasil pertanian di daerah setempat, sehingga kurang meningkatkan perekonian masyarakat, terutama dalam pemasaran komoditas pertanian yang berada di daerah Lampung tengah.Untuk itu salah satu hal yang dapat dilakukan untuk memanfaatkan berbagai fasilitas dan kemudahan android adalah merancang sebuah aplikasi yang dapat digunakan oleh masyarakat khususnya petani dalam mengakses informasi komoditas tersebut , pada perancangan system informasi ini menggunakan metode SDLC , dibuatlah sebuah aplikasi android yang bias di jalanka pada smartfone. Sistem informasi komoditas pertanian bertujuan untuk mengembangkan komoditas pertanian unggulan, lebih mempermudah para petani dalam mengakses penjualan pertanian mereka, meningkatkan perokonomian dan meningkatkan sistem penjualan hasil pertanian di daerah Lampung Tengah.